Cara Membuat Email di Yahoo


Yahoo! Inc. (NASDAQ: YHOO) adalah sebuah perusahaan Internet multinasional yang berpusat di Sunnyvale, California, Amerika Serikat. Perusahaan ini terkenal karena portal webnya, serta mesin pencari (Yahoo! Search), Yahoo! Directory, Yahoo! Mail, Yahoo! News, Yahoo! Finance, Yahoo! Groups, Yahoo! Answers, situs dan layanan periklanan, peta daring, berbagi video, olahraga fantasi dan media sosialnya. Yahoo! adalah salah satu situs web terbesar di Amerika Serikat. Menurut sumber berita, sekitar 700 juta orang mengunjungi situs-situs Yahoo! setiap bulannya. Seperti yang kita ketahui, Yahoo! merupakan salah satu web yang menyediakan Email secara gratis, berikut cara membuat email  di Yahoo!


  1. Buka Browser anda
  2. Pergi ke alamat www.yahoo.com
  3. Silahkan anda click Buat Account

Apa itu Email dan Apa Fungsinya


Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh - Email merupakan singkatan dari Electronic Mail atau sering juga disebut dengan Surat Elektronik. Email atau surat elektronik adalah suatu cara untuk mengirimkan pesan atau file dalam format data elektronik dari satu komputer ke komputer lainnya. Pesan ini bisa berupa Teks, Video, gambar, dan Suara yang dikirim dari satu alamat email ke alamat lainnya dalam jaringan internet. Alamat biasanya memiiki format nama pengguna dan domain yang dipisahkan oleh tanda @, Misalnya dhiela@gmail.com. Email pada awalnya ditemukan oleh insinyur bernama Raymon Samuel Tomlinson pada tahun 1971.

Pada Sebuah penelitian dari School of Information Management and Systems, UC Berkeley pada tahun 2001 lalu melaporkan ada 31 milyar email terkirim setiap hari, angka ini meningkat tajam pada tahun 2008 yang menyebutkan ada sekitar 170 milyar email terkirim tiap hari dan ngka tersebut menjadi 294 milyar di tahun 2010 lalu. Jadi bisa disimpulkan bahwa email adalah hal yang penting dan tidak bisa lepas dari internet itu sendiri meskipun sudah banyak produk internet seperti jejaring sosial.

Cara Membuat Email di Gmail


Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh - Gmail merupakan salah satu dari sekian banyak penyedia layanan surat elektronik gratis yang merupakan milik Google. Gmail adalah layanan webmail yang paling populer saat sekarang ini dengan memiliki 400 juta lebih pengguna yang aktif dan terus bertambah. Alasan kenapa banyak orang menggunakan Gmail adalah cara pedaftaran yang sederhana dan mudah serta  Gmail juga menyediakan kapisitas penyimpanan yang besar. Selain itu, jika anda tertarik membuat sebuah blog (www.blogger.com), anda harus mempunyai akun dari Google, karena blogger secara langsung terintegrasi dengan Gmail. 


  1. Gmail menyediakan kapasitas ruang penyimpanan yang lebih besar sekitar 7538 MB dan terus bertambah. Jumlah ini jauh lebih besar dari layanan webmail-webmail lainnya.

Cara Mengedit Template Blog

Sebuah blog di katakan berkualitas bukan di karenakan dari tampilan/desainnya, tapi dari isi artikel atau konten-konten yang di tampilkan, namun tampilan blog merupakan salah satu faktor pendukung untuk menjadikan blog berkualitas atau terlihat lebih profesional. kenapa tampilan blog merupakan salah satu faktor pendukung semua ini…?, mungkin itu adalah pertanyaan paling banyak yang muncul dalam pikiran anda. Menurut saya, dengan tampilan blog yang terlihat menarik di pandang akan membuat pembaca merasa senang membaca dan yakin dengan isi artikel dan konten-konten yang anda tampilkan, karena blog yang terlihat menarik tersebut tentunya dipelihara dengan baik  oleh penulisnya dan membutuhkan konsentrasi yang penuh untuk membuatnya, dan oleh karena tentunya isi artikel atau konten-konten yang ditampilkan tidak di pilih sembarangan.

Maka untuk tampilan blog anda, anda dapat mulai dengan memilih template-template yang telah disediakan/template standar, namun seiring perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi, template atau tampilan blog dapat anda desain sendiri dengan menggunakan template generator atau template dari pihak ke tiga yang dapat anda Copy atau Download dengan gratis. Untuk menggunakan template dari pihak ketiga ini, anda tidak di wajibkan untuk mengerti script-script html tersebut, karena ada banyak blog-blog yang membahas tentang mendesain template blog di dunia maya atau internet pada saat sekarang ini, namun sebelum anda memulai mengedit template blog, anda harus mengetahui dasar-dasarnya terlebih dahulu agar proses pengeditan berjalan normal atau template tidak error ketika di upload. Salah satu dasar-dasarnya adalah dimana tempat anda melakukan pengeditan template tersebut.

Follow Me On

My Friends

Fan Box Widget

Blog Archive

My Banner

Dhiela Orlando